Safari Ramadhan Pemkot Ambon, Wawali: Perkuat Solidaritas di Bulan Penuh Berkah

Ambon, CakraNEWS.ID– Wakil Wali Kota Ambon, Ely Toisutta, menegaskan pentingnya menjaga kebersamaan dan kepedulian sosial di tengah masyarakat, khususnya di bulan suci Ramadhan. Hal ini disampaikannya saat menghadiri kegiatan Safari Ramadhan Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon di Masjid Al Istiqamah, Talake. Dalam sambutannya, Ely Toisutta menyampaikan rasa syukur atas datangnya bulan Ramadhan yang penuh berkah dan […]

Continue Reading

Pemkot Ambon Gelar Safari Ramadhan untuk Pererat Kebersamaan

Ambon, CakraNEWS.ID– Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon akan menggelar rangkaian Safari Ramadhan yang dimulai pada Jumat, 14 Maret 2025, di Halaman Masjid Al Istiqamah, Talake, Kecamatan Nusaniwe. Program ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara pemerintah dan masyarakat serta menyerap aspirasi warga selama bulan suci Ramadhan. Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, melalui Staf Ahli Bidang […]

Continue Reading

Sosialisasi Inovasi Fase 3: Membangun Pendidikan Inklusif di SBB

Piru, CakraNEWS.ID– Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) melalui Dinas Pendidikan menggelar Sosialisasi Inovasi Fase 3, yang secara resmi dibuka oleh Sekretaris Daerah (Sekda) SBB, Alvin Tuasuun, di Lantai 3 Kantor Bupati SBB pada Jumat (14/3). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat komitmen bersama dalam meningkatkan mutu pendidikan di wilayah Maluku, khususnya di Kabupaten SBB. Dalam […]

Continue Reading

Swiss-Belhotel Ambon Berbagi Kebahagiaan Ramadan Bersama Anak-Anak Yayasan Al-Madinah

Swiss-Belhotel Ambon Gelar Buka Puasa Bersama Anak-Anak Yayasan Al-Madinah Ambon, CakraNEWS.ID– Dalam semangat kepedulian dan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Swiss-Belhotel Ambon menggelar acara buka puasa bersama anak-anak dari Yayasan Al-Madinah di Ballroom Swiss-Belhotel Ambon. Acara ini berlangsung dengan penuh khidmat dan kekeluargaan, menciptakan momen berharga bagi seluruh peserta yang hadir. Acara diawali dengan pembacaan […]

Continue Reading

Stabilisasi Pasokan Harga Pangan Di Bulan Suci Ramadan, Pemprov Gelar Pangan Murah di SMA Negeri 3 Ambon

Ambon, CakraNEWS.ID– Dalam rangka menjaga stabilisasi pasokan dan harga pangan di Bulan Suci Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah Tahun 2025 Masehi, maka Tim Penggerak PKK Provinsi Maluku menggelar Gerakan Pangan Murah di SMA Negeri 3 Ambon, Jumat (14/3/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua TP PKK Provinsi Maluku Maya Baby Rampen Lewerissa, yang […]

Continue Reading

Lima Kandidat Maju, Widya Pratiwi Resmi Kembalikan Formulir Ketua DPW PAN Maluku

Ambon, CakraNEWS.ID– Anggota DPR RI sekaligus Ketua DPW PAN Maluku, Widya Pratiwi, resmi mencalonkan diri kembali sebagai Ketua DPW PAN Maluku untuk periode 2025-2030. Langkah ini dibuktikan dengan pengembalian berkas formulir pendaftaran di Sekretariat DPW PAN Maluku, Jalan AM Sangadji, Ambon, pada Jumat (14/3/2025). Widya sendiri yang menyerahkan langsung formulir tersebut kepada Panitia Muswil PAN […]

Continue Reading

Bupati SBB Pimpin Konsultasi Publik RKPD 2026, Prioritaskan Pembangunan Inklusif

Piru, CakraNEWS.ID– Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) menggelar Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026, yang dibuka secara resmi oleh Bupati SBB, Ir. Asri Arman, MT, pada Jumat (14/3/2025) di Lantai Tiga Kantor Bupati, Kawasan Morekau, Kota Piru. Dalam sambutannya, Bupati menekankan bahwa RKPD merupakan panduan utama dalam pembangunan daerah […]

Continue Reading

Maluku Jajaki Investasi Berkelanjutan dengan Belanda

Ambon, CakraNEWS.ID– Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa menerima kunjungan Konsul Kehormatan Kerajaan Belanda di Ambon pada Jumat (14/3/2025). Pertemuan ini membahas peluang investasi yang berkelanjutan dan bertanggung jawab di Maluku. Dalam pertemuan yang berlangsung di Ruang Rapat Gubernur Maluku itu, hadir pula Kun Kusno selaku Pimpinan Konsul Kehormatan, Priscillia Tuhuteru sebagai asisten Konsul, Nathaniel Lekatompessy selaku […]

Continue Reading

Nita Bin Umar Siap Calon Ketua DPW PAN Maluku Pada Muswil Ke-IV

Ambon, CakraNEWS.ID- Anggota DPRD Provinsi Maluku Nita Bin Umar, resmi mengambil formulir pendaftaran sebagai calon Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Provinsi Maluku. Langkah tersebut menegaskan keseriusannya dalam mengikuti kontestasi pemilihan Ketua DPW PAN Maluku pada Musyawarah Wilayah (Muswil) ke-IV periode 2025-2030. Kesiapan Nita Bin Umar sebagai calon tersebut saat mengambil formulir […]

Continue Reading

Wabup SBB Sentil Kesalahan Spanduk, Sindiran Tajam Dibungkus Senyuman

Piru, CakraNEWS.ID– Wakil Bupati Seram Bagian Barat (SBB), Selfianus Kainama, S.Pd., menyampaikan sindiran tajam terkait kesalahan spanduk acara Gerakan Pangan Murah yang digelar oleh Dinas Ketahanan Pangan SBB di Dusun Tanah Goyang, Desa Loki, Kecamatan Huamual, Kamis (13/3/2025). Saat hendak membacakan sambutan, Kainama lebih dulu menyoroti tulisan di spanduk yang terpasang di balai dusun. Dengan […]

Continue Reading