Divhubinter Polri Pulangkan 69 WNI Pelaku Online Scam Dari Filipina

Jakarta,CakraNEWS.ID- Polri melalui Divisi Hubungan Internasional (Divhubinter) melaksanakan penjemputan 69 Warga Negara Indonesia (WNI) dengan tahap pertama repatriasi sejumlah 35 WNI yang menjadi pelaku Online Scam di Lapu-Lapu City, Filipina,pada Selasa (22/10/2024). Tahap selanjutnya akan menyusul, dengan 32 WNI lainnya yang masih menunggu penyelesaian proses hukum di Filipina. Sementara itu, dua WNI dengan status tersangka […]

Continue Reading

Satgas Operasi Damai Cartenz Tangkap Anggota KKB, Buronan Penembakan Pedagang Kios Di Ilaga

Jakarta,CakraNEWS.ID-Satgas Operasi Damai Cartenz Polri berhasil menangkap Mairon Tabuni alias Solikin, anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) yang telah lama menjadi buronan. Penangkapan tersebut dilakukan di Aminggaru Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua, pada Senin (21/10/2034). Mairon Tabuni diduga terlibat dalam aksi penyerangan dan penembakan terhadap seorang warga sipil bernama Sudirman, seorang pedagang kios di Ilaga, Kabupaten Puncak, […]

Continue Reading

Polisi Tangkap Kaki Tangan Fredy Pratama Gembong Narkoba

Jakarta,CakraNEWS.ID- Polisi berhasil menangkap MM, kaki tangan gembong narkoba Fredy Pratama, di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. MM diketahui berperan sebagai operator peredaran narkoba di wilayah Jakarta, Surabaya, dan Bali. Penangkapan tersebut dilakukan oleh Polda Kalimantan Selatan pada Kamis (3/10/2024. Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa mengonfirmasi penangkapan ini. “Benar. Telah ditangkap MM selaku […]

Continue Reading

Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Tangkap KKB di Yahukimo,Amankan Uang Rampasan Kepala Kampung Untuk Pembelian Senjata

Jayapura,CakraNEWS.ID- Satgas Ops Damai Cartenz-2024 berhasil menangkap KKB Enes Dapla bersama dua rekannya di Yahukimo, Papua Pegunungan, pada Sabtu, 19 Oktober 2024, sekitar pukul 16:55 WIT. Kepala Operasi Satgas Damai Cartenz-2024, Brigjen Pol Faizal Ramadhani, membenarkan penangkapan tersebut. Dalam keterangannya, Brigjen Pol Faizal Ramadhani mengungkapkan bahwa KKB Enes Dapla dan Dua rekanya ditangkap bersama uang […]

Continue Reading

Polri Bersama Tim Gabungan Ungkap Penyeludupan 237.305 Benih Bening Lobster Senilai 23,6 Miliar Rupiah

Kepri,CakraNEWS.ID– Tim Gabungan Bareskrim Polri bersama Kanwilsus DJBC Kepri, dan Lantamal IV Batam berhasil menggagalkan upaya penyelundupan benih bening lobster yang yang terjadi di Perairan Berakit, Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau. Hal ini disampaikan oleh Dirtipidter Bareskrim Polri Brigjen Pol Nunung Syaifuddin, didampingi Kakanwil DJBC khusus Kepri Adhang Noegroho Adhi, pada saat konferensi Pers di Kantor […]

Continue Reading

52 Ribu Situs Judi Online Diblokir, Ini Jumlah Tersangkanya

Jakarta,CakraNEWS.ID- Bareskrim Polri telah mengajukan pemblokiran 52.151 situs dan konten terkait judi online kepada Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen Himawan Bayu Aji, menyatakan langkah ini merupakan upaya preventif dalam memberantas praktik perjudian daring yang tengah menjadi fokus penegakan hukum. “Sebanyak 52.151 situs ataupun konten perjudian daring telah diajukan untuk diblokir,” kata […]

Continue Reading

Sebaran Uang Palsu Terbongkar Capai Rp 2,5 Miliar

Jabar,CakraNEWS.ID- Polres Majalengka berhasil mengungkap kasus dugaan tindak pidana peredaran uang palsu. Dalam pengungkapan tersebut, polisi berhasil mengamankan sejumlah barang bukti. Kapolres Majalengka, AKBP Indra Novianto mengatakan, dalam pengungkapan kasus tersebut, polisi berhasil menciduk empat orang tersangka beserta barang bukti uang palsu senilai Rp2,5 miliar. “Selain empat orang tersangka dan uang palsu senilai Rp 2,5 […]

Continue Reading

Di Tahan KKB 1,5 Tahun, Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens Akhirnya  Di Bebaskan

Papua,CakraNEWS.ID- Kurun waktu 1,5 tahun Pilot Philip disandera KKB, Egianus Kogoya di wilayah Nduga. Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah Republik Indonesia untuk membebaskan Pilot Philip. Sebagaimana telah dijelaskan oleh Kaops Damai Cartenz 2024 Brigjen Pol, Dr Faizal Ramadhani, Satgas Operasi Damai Cartenz 2024 selama ini mengedepankan upaya soft approach daripada hard approach. “Ya benar, kami […]

Continue Reading

Ditresnarkoba Polda Kepri Tangkap Dua Pria Pembawa Narkoba Di Kampung Tua Kota Batam

Kepri,CakraNEWS.ID- Dua warga Kota Batam berinisial MAS alias A dan MR alias J di ringkus personel Direktorat Reserse Narkoba Polda Kepulauan Riau. Kedua di ringkus oleh personel Ditresnarkoba Polda Kepri, di lokasi Kampung Tua, Tanjung Uma, Kota Batam, pada Kamis (22/8/2024), lantaran di ketahui membawa narkotika jenis sabu seberat  3,93 gram. “Penangkapan ke-2 tersangka dari […]

Continue Reading

Bareskrim Polri Tetapkan Eks Pegawai BPOM Tersangka Kasus Pemerasan dan Gratifikasi

Jakarta,CakraNEWS.ID- Direktur Tindak Pidana Korupsi Bareskrim menetapkan eks pegawai Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) inisial SD sebagai tersangka dugaan pemerasan dan gratifikasi terhadap direktur PT AOBI berinisial FK senilai Rp 3,49 miliar. Wakil Direktur Tindak Pidana Korupsi (Wadirtipikor) Bareskrim Polri Kombes Pol Arief Adiharsa mengatakan, tindak pidana pemerasan dan gratifikasi yang dilakukan tersangka SD […]

Continue Reading