Prestasi Tangani Mafia Tanah, Kapolda Lampung Terima Pin Emas Dari Menteri ATR/BPR

Jakarta,CakraNEWS.ID- Menteri ATR/BPN, Hadi Tjahjanto, memberikan Piagam Penghargaan dan menyematkan Pin Emas kepada Kapolda Lampung, Irjen Pol Helmy Santika, S.H., S.I.K, M.Si atas keberhasilan Tim Satuan Tugas (satgas) Anti Mafia Tanah wilayah Lampung. Penyerahan piagam penghargaan dan penyematan Pin Emas berlangsung pada kegiatan Rapat Koordinasi Pencegahan dan Penyelesaian Tindak Pidana Pertanahan Tahun 2023 di Hotel […]

Continue Reading

Survei Indikator Politika: 83,5% Masyarakat Yakin Polri Netral Dalam Pemilu

Jakarta,CakraNEWS.ID- Pembenahan di internal Polri yang dilakukan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo berhasil mempertahankan tingkat kepercayaan publik terhadap Korps Bhayangkara. Dari hasil survei terbaru Indikator Politik Indonesia, tingkat kepercayaan publik terhadap Polri kini berada di angka 76,4 persen. Survei nasional Indikator bertajuk ‘Evaluasi Publik Atas Kinerja Kepolisian, Keamanan dan Masalah-Masalah Sosial Kemasyarakatan‘ tersebut dilakukan […]

Continue Reading

Kapolri Berikan Penghargaan ke 35 Personel Satgas Operasi Damai Cartenz 2023

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan penghargaan berupa Kenaikan Pangkat Luar Biasa (KPLB) dan mengikuti sekolah kepada 35 personel Satgas Operasi Damai Cartenz 2023. Penghargaan tersebut disematkan dalam acara Rapat Koordinasi Pembinaan (Rakorbin) Sumber Daya Manusia (SDM) Polri TA 2023 di Jakarta. Kapolri memberikan penghargaan kepada personel Satgas Operasi Damai Cartenz 2023 sebagai pengakuan […]

Continue Reading

Sembilan Delegasi Polri Diterjunkan untuk Bantu Warga Palestina Di Tengah Konflik Di Gaza

Jakarta,CakraNEWS.ID- Pemerintah Indonesia telah mengirimkan sembilan delegasi dari Polri bersama dengan bantuan kemanusiaan seberat 26,5 ton untuk membantu warga Palestina yang terdampak konflik di jalur Gaza. Delegasi ini termasuk sembilan anggota Polri, delegasi dari Kementerian Luar Negeri, dan rekan-rekan media. Kadiv Hubinter Polri, Irjen Pol Krishna Murti, mengatakan bantuan tersebut akan tiba di Bandara El […]

Continue Reading

Polri Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Warga Palestina di Gaza

Jakarta,CakraNEWS.ID- Polri turut andil dalam memberikan bantuan kemanusiaan ke Gaza, Palestina. Pemberian bantuan kemanusiaan tersebut diberangkatkan dari Bandara Halim Perdanakusuma menggunakan tiga pesawat hercules. Kadiv Hubinter Polri Irjen. Pol. Krishna Murti menjelaskan, pemerintah Indonesia secara keseluruhan memberikan bantuan 51,5 ton. Namun, 26,5 ton dikelola oleh Polri. Dalam pemberian bantuan kemanusiaan tersebut, pemerintah telah memberangkatkan penerbangan […]

Continue Reading

Polri Gandeng KPU Cegah Kerawanan Distribusi Logistik Pemilu 2024

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bekerja sama dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk mencegah potensi kerawanan dalam distribusi logistik Pemilu 2024, terutama di wilayah-wilayah tertentu. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala biro penerangan masyarakat (Karopenmas) Divhumas Polri, Brigjen Pol Ahmad Ramadhan, dalam wawancara bersama PRO 3 RRI pada Kamis, 3 November 2023. “Seperti yang diketahui tahun […]

Continue Reading

Dua Hadiah Untuk Divisi Humas Polri Dari Kapolri

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo menghadiri puncak Hari Jadi Ke-72 Humas Polri di  Gedung Tribrata, Jakarta Selatan, Selasa (31/10/2023). Kehadiran Jenderal Sigit didampingi Kadiv Humas Polri, Irjen. Pol. Sandi Nugroho dan disambut seluruh pejabat utama Divisi Humas serta jajaran. Kadiv Humas menyatakan HUT Humas Polri kali ini sungguh luar biasa dan berbeda […]

Continue Reading

Humas Polri Nonton Bareng Jurnalis Film ‘Aku Rindu’ Yang Ungkap Kehidupan Keluarga Polisi di Flores

Jakarta,CakraNEWS.ID- Divisi Humas Polri mengajak wartawan untuk menonton bersama film inspiratif karya sineas Indonesia berjudul ‘Aku Rindu.’ Film berdurasi 90 menit ini mengisahkan kehidupan keluarga polisi di tengah masyarakat Flores Timur yang dihadapkan pada beragam persoalan. Dalam film ini, anggota Polri menjadi pemecah berbagai permasalahan yang melibatkan akses pendidikan, ketersediaan obat-obatan, listrik, dan tindak pidana […]

Continue Reading

Peringati 33 Tahun Pengabdian Kepada Masyarakat, AKABRI 1990 Gelar Bhakti Kemanusian

Jakarta,CakraNEWS.ID- Peringati 33 tahun pengabdian kepada masyarakat, dilakukan lulusan Akademi Angkatan bersenjata  Republik Indonesia (AKABRI) 1990, dengan menggelar serangkaian kegiatan kemanusiaan di 347 titik di Tanah Air. Kegiatan kemanusiaan tersebut di antaranya pembagian 36.010 paket sembako, 26.255 paket pendidikan, layanan kesehatan, dan pembangunan infrastruktur. “Kami, TNI-Polri angkatan ’90, bersyukur kepada Allah subhanahu wa ta’ala, Tuhan […]

Continue Reading

Lomba Dai Mitra Polri 2023, Sukses Cetak Dai-Dai Muda Penyebar Dakwah

Jakarta,CakraNEWS.ID- Lomba Dai Mitra Polri 2023 yang diselenggarakan oleh Densus 88 Anti Teror Polri bekerja sama dengan Kementerian Agama Republik Indonesia telah sukses mencapai puncaknya. Kompetisi ini diikuti oleh ribuan santri dan santriwati dari seluruh Indonesia dari ujung Sabang hingga pesisir timur Papua. Kompetisi ini bertujuan untuk menemukan dan mengembangkan potensi para santri Indonesia dalam […]

Continue Reading