Liga Santri PSSI 2022, Resmi Di Helat Di Maluku

Maluku,CakraNEWS.ID-Pangdam XVI/Pattimura, Mayjen TNI Richard Tampubolon,membuka Liga Santri PSSI tahun 2022, di Lapangan Mandala Remaja, Karang Panjang, Ambon, Senin (20/06/2022) Tiba di lokasi pertandingan, Pangdam disambut oleh Tradisi Hadrat dari Remaja Masjid An Nur, dan terompet Amboina Brass dari Gereja GMP Imanuel Amahusu, keduanya binaan Korem 151/Binaiya, adalah merupakan simbol kerukunan dan kebersamaan umat beragama […]

Continue Reading

Danrem 151/Binaiya Tegaskan, Peserta Catar AKMIL Yang Lulus Seleksi Tingkat Pusat Berkualitas Dan Bawa Nama Baik

Maluku,CakraNEWS.ID- Sebanyak 145 calon Taruna dan Taruni Akademi Militer tahun 2022, Sub Panda Ambon,Korem 151/Binaiya menjalani sidang parade. Secara terperinci 145 calon taruna dan calon taruni AKMIL, yang mengikuti Sidang Parade Sub Panda Ambon, 130 peserta calon Taruna dan 15 peserta calon Taruni. Sidang Parade calon dan Taruni dan Taruni AKMIL Tahin 2022, Sub Panda […]

Continue Reading

Danrem 151/Binaiya Harap Atlet Karateka Binaan Kodim1502/Masohi, Tingkatkan Prestasi Di Ajang Nasional Dan Internasional

Maluku,CakraNEWS.ID-Prestasi beladiri para Atlit karateka binaan Kodim 1502/Masohi,di ajang open tournamen karate Garuda Yaksa championship III tahun 2022, mendapat pujian dan apresiasi dari Komandan Komando Resor Militer 151/Binaiya, Brigjen TNI Maulana Ridwan, S.H, M.H Saat bertemu dengan dua atlit kareteka, Gusti Ajeng Arin sarasvaty dan Shella Tappa, di sela-sela kunjungan kerja diwilayah Kodim 1502/Masohi, pada […]

Continue Reading

Silatuhrami Ke Makorem 151/Binaiya, Kapolda Maluku Harap TNI Dan Polri Perkuat Sinergitas Jaga Kamtibmas Maluku

Maluku,CakraNEWS.ID- Komitmen untuk bersama menjaga  situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (KAMTIBMAS) di Maluku, dilakukan TNI-Pori di Maluku dengan meningkatkan soliditas dan sinergitas. Kekompakan dan kebersamaan dalam meningkatkan soliditas dan sinergitas  TNI-Polri, menjadi topik perbincangan Kapolda Maluku, Irjen Pol Lotharia Latif, saat melakukan kunjungan silatuhrami di markas Komando Resor Militer 151/Binaiya,Rabu (8/5/2022). Kedatangan Kapolda Maluku, di […]

Continue Reading

Silaturahmi Dengan Penjabat Bupati SBB, Danrem 151 Tinjau Pembangunan Perumahan Kodim

Piru,CakraNEWS.ID-Dandrem 151/Binaiya,Brigjen TNI Maulana Ridwan dampinggi jajaran staf Korem melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Seram Bagian Barat. Kunjunggan Dandrem ini, dalam rangka meninjau secara langsung Perumahan Kodim Persian yang sudah di banggun di Dusun Loun Desa Eti Kecamataan Seram Barat. Selain itu, Danrem juga meninjau gedung Nunusaku Center milik Pemda SBB untuk dijadikan Kantor Kodim […]

Continue Reading

Pangdam Pattimura Kunjungi Banda dan Aru

Ambon,CakraNEWS.ID-Untuk pertama kalinya, Pangdam XVI/ Pattimura, Mayjen TNI Richard Tampubolon didampingi Ketua Persit KCK PD XVI/ Pattimura, Ny. Selly Richard Tampubolon melaksanakan kunjungan kerja di Pulau Banda dan Kabupaten Kepulauan Aru. Orang nomor satu di Lingkungan Kodam Pattimura itu menumpangi Pesawat Casa-212 TNI AD, Sabtu (04/06/2022). Setibanya di Dobo, Pangdam beserta rombongan disambut langsung oleh […]

Continue Reading

Danrem 151/Binaiya Bersama Perwira Korem, Kunjungi Dan Silatuhrami Di Situs Sejarah Masjid Tertua Di Maluku

Maluku,CakraNEWS.ID- Komandan Korem 151/Binaiya, Brigjen TNI Maulana Ridwan, S.H,M.H, bersama Para Perwira Korem, melaksanakan silaturahmi dengan pengurus Masjid Tua Wapaue Kaitetu yang berada di Kecamatan Leihitu, Kabupaten Maluku Tengah, Rabu (1/6/2022). Kunjungan Danrem  ke Masjid Tua Wapaue dengan tujuan ingin melihat secara langsung salah satu objek sejarah yang dikenal sebagai salah satu Masjid tertua di […]

Continue Reading

Danrem 151/Binaiya, Bangga Animo Pendaftaran TNI AD Di Maluku Meningkat

Maluku,CakraNEWS.ID- Kebanggaan akan animo pendaftaran pemuda di Maluku, untuk menjadi Prajurit TNI Angkatan Darat, di utarakan Komandan Komando Resor Militer (DANREM) 151, Binaiya, Brigjen TNI Maulana Ridwan. ”Saya sangat senang dan bangga, ternyata masih banyak pemuda bangsa yang mencintai TNI, itu terlihat dari animo pendaftar yang begitu sangat antusias dan semangat mendaftarkan diri menjadi TNI […]

Continue Reading

KOLABORASI BKP-BTR DAN KORAMIL WETAR BANTU WARGA; DARI SEMBAKO HINGGA PENGADAAN AIR BERSIH

BKP-BTR DAN KORAMIL WETAR GELAR BAKTI SOSIAL Lurang,CakraNEWS.ID- Perusahaan pertambangan dan pengelolaan tembaga Batutua Kharisma Permai dan Batutua Tembaga berkomitmen untuk tetap peduli terhadap masyarakat di sekitar wilayah operasinya di Pulau Wetar, Kabupaten Maluku Barat Daya. Upaya perwujudan komitmen tersebut adalah berupa bakti sosial yang diselenggarkan di Desa Ilwaki dan Desa Hiay. Perusahan yang dikenal […]

Continue Reading

Program Mutiara Kodam Pattimura Rubah Wajah Pantai Wisata Hukurila

Resmikan Fasilitas Wisata Pantai Hukurila, Upaya Pangdam Pattimura Pacu Peningkatan Ekonomi Masyarakat Ambon, CakraNEWS.ID– Pangdam XVI/ Pattimura, Mayjen TNI Richard Tampubolon meresmikan fasilitas wisata Pantai Hukurila Mutiara Pattimura di Negeri Hukurila, Leitimuri Selatan, Sabtu (28/05/2022). Mengusung program unggulan Mutiara Pattimura, Pangdam berharap dengan adanya wajah baru Pantai Hukurila ini mampu memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar. […]

Continue Reading