Transparan Dan Tanpa Kecurangan, Kemenkumham RI Gunakan Sistem CAT Seleksi Catar Poltekip Dan Poltekim

Jakarta,CakraNEWS.ID- Komitmen Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (KEMENKUMHAM) Republik Indonesia, dalam melaksanakan seleksi Calon Taruna (Catar) Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) dan Politeknik Imigrasi (Poltekim)  secara transparan serta menghindari kecurangan dilakukan menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT). Sistem CAT, yang merupakan hasil kerja sama Kemenkumham dengan Badan Kepegawaian Negara (BKN), di gunakan pada tahapan seleksi […]

Continue Reading

Ombudsman RI Beri Penghargaan Kepatuhan Tinggi, Kepada Kemenkumham RI

Jakarta,CakraNEWS.ID– Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) berhasil meraih Penghargaan Predikat Kepatuhan Tinggi Standar Pelayanan Publik tahun 2021 dari Ombudsman Republik Indonesia. Ombudsman menetapkan tiga kategori penilaian kepatuhan yaitu Zona Hijau, Kuning dan Merah, berdasarkan sepuluh variabel penilaian. Berdasarkan hasil penilaian, Kemenkumham masuk ke dalam kategori terbaik yaitu zona hijau. Penghargaan ini menunjukkan kepatuhan Kemenkumham terhadap […]

Continue Reading

Apresiasi Penerapan E-TLE Mobile,Kompolnas Minta Korlantas Polri Beri Pengawasan Kepada Anggota Dalam Gakum

Jakarta,CakraNEWS.ID- Penerapan Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) Mobile menggunakan kamera ponsel, yang dilakukan oleh personil Direktorat Lalulintas Polda Jawa Tengah, saat bertugas mendapat apresiasi dari Komisi Kepolisian Nasional (KOMPOLNAS)   “Kompolnas mengapresiasi, inovasi dan terobasan baru yang dilakukan personel Ditlantas Polda Jateng dengan menerapkan E-TLE menggunakan kamera Ponsel. Sepengetahuan saya sudah ada asisstensi dari Korlantas dan integrasi dengan […]

Continue Reading

Konsep Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni

Oleh: Sekretaris Jenderal Kemenkumham RI, Komjen Pol, Andap Budhi Revianto CakraNEWS.ID- Kepres nomor 24 tahun 2016, menetapkan bahwa tanggal 1 Juni 1945 sebagai hari lahir “ Pancasila dan Hari Libur Nasional” Penetapan Kepres tersebut, bertujuan agar pemerintah, masyarakat dan seluruh komponen bangsa memperingati pancasila sebagai ideologi bangsa pada setiap 1 Juni. Pancasila telah di sepakati […]

Continue Reading

Indonesia-China Bahas Kerja Sama Penanganan Kejahatan Transnasional

Jakarta,CakraNEWS.ID– Menteri Hukum dan HAM (Menkumham), Yasonna H. Laoly mengharapkan adanya kerja sama di bidang penanganan kejahatan transnasional dengan China. Hal ini karena China dianggap memiliki peran penting dalam membantu negara ASEAN dalam menangani isu tersebut. “China sebagai negara mitra dialog ASEAN tentunya memiliki peran penting dalam membantu ASEAN lebih efektif dalam menangani isu kejahatan […]

Continue Reading

Revisi RUU Narkotika, DPR Bahas Enam Poin Usulan Pemerintah

Jakarta,CakraNEWS.ID- Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Eddy O.S. Hiariej menyampaikan enam poin revisi terkait Rancangan Undang-Undang perubahan kedua atas Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika. Eddy Hiariej menyampaikan penjelasan pemerintah pada Rapat Kerja (Raker) Komisi III DPR. Dia mengatakan saat ini semakin meningkat jumlah penyalahgunaan dan peredaran gelap dan prekursor narkotika. […]

Continue Reading

Rakornas Kemenperin di Ambon Tekankan Kolaborasi Tumbuh Kembangkan IKM

Perkuat Ketahanan Ekonomi, Kemenperin Tekankan Kolaborasi Tumbuh Kembangkan IKM Ambon, CakraNEWS.ID– Kementerian Perindustrian (Kemenperin) melalui Direktorat Jenderal Industri Kecil, Menengah, dan Aneka menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) tahun 2022 di Ambon, Senin  (23/05). Rakornas tersebut mengusung tema sinkronisasi program penumbuhan dan pengembangan industri kecil menengah dan aneka tahun anggaran 2023. Direktorat Jenderal Industri Kecil, Menengah, […]

Continue Reading

Petani Kelapa Sawit Indonesia, Terima Kasih Ke Presiden Jokowi Karena Cabut Larangan Ekspor

Jakarta,CakraNEWS.ID- Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) resmi mencabut larangan ekspor minyak goreng dan juga Crude Palm Oil (CPO). Hal itu akan mulai berlaku pada 23 Mei 2022 mendatang. Organiasi petani kelapa sawit Indonesia pun menyambut baik dan menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden Jokowi terkait keputusan untuk mecabut larangan ekspor tersebut. Apresiasi itu datang dari, […]

Continue Reading

Presiden Keluarkan Aturan, Pelonggaran Pemakaian Masker Di Ruangan Terbuka

Jakarta,CakraNEWS.ID- Seiring dengan semakin terkendalinya situasi pandemi, pemerintah memutuskan untuk melakukan pelonggaran pemakaian masker untuk aktivitas di ruangan terbuka yang tidak padat orang. Selain itu, pemerintah juga menghapuskan kewajiban menunjukkan hasil tes COVID-19  bagi pelaku perjalanan domestik dan luar negeri yang telah divaksin COVID-19 dosis lengkap. Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 melalui juru bicaranya Wiku […]

Continue Reading

Kompolnas: Amat Baik Penghargaan Dari Kapolda Maluku Kepada Tokoh Masyarakat, Adat Dan Agama Di Maluku

Jakarta,CakraNEWS.ID-  Sebagi lembaga pengawas eskternal Polri, Komisi Kepolisian Nasional (KOMPOLNAS) memberikan penilai amat baik, atas langkah Kapolda Maluku, Irjen Pol, Lotharia Latif dalam merangkul seluruh elemet masyarakat, untuk bersama Polri menjaga situasi kamtibmas dan kerukunan umat beragama yang ada di Kabupaten Kepulauan Aru, Provinsi Maluku.  “Amat baik apa yang dilakukan Kapolda Maluku, Irjen Pol, Lotharia […]

Continue Reading