Tugu Pengayom Rutan Masohi, Spirit Menuju Wilayah Bebas Korupsi

Malteng,CakraNEWS.ID- Upaya mengkokohkan semangat meraih predikat Wilayah bebas dari Korupsi (WBK) melalui pelayanan yang berdampak bagi masyarakat. Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan HAM Maluku, Hendro Tri Prasetyo resmikan Tugu Pengayoman pada Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIb Masohi. Jumat (8/03/2024) Hadir mendampingi, Kepala Divisi Pemasyarakatan, Maizar, Ketua Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Maluku, Dian Hariani […]

Continue Reading

Sekkot Jelaskan Sudah Tindak Lanjut Temuan BPK Tahun 2022

Ambon,CakraNEWS.ID-Sekretaris Kota (Sekkot) Agus Ririmasse memberikan penjelasan terkait temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Maluku Tahun 2022, yang kembali santer diberitakan. Ditemui di Ruang Kerjanya,Kamis (7/3/2024) Ririmasse menegaskan, terhadap temuan dimaksud sudah di tindak lanjuti dan diselesaikan. “Dapat disampaikan bahwa hasil pemeriksaan BPK tahun 2022 itu sudah selesai dan sudah ditindaklanjuti serta sudah di […]

Continue Reading

DPMPTSP Laksanakan Sosialisasi Implementasi Izin Usaha Berabasis Resiko

Ambon,CakraNEWS.ID- Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Maluku, pada Kamis (7/3/2024), melaksanakan Sosialisasi tentang Implementasi Perizinan Berusaha Berbasis Risiko dan Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko, yang bertempat di Hotel Grand Avira Ambon. Kegiatan ini dibuka oleh Sekretaris Daerah Maluku Ir. Sadali Ie, didampingi Kepala Dinas Pelayanan Terpadu Satu Pintu Dr. Syuryadi Sabirin, […]

Continue Reading

Pemprov Maluku Komitmen Selenggarakan Pilkada Serentak

Ambon,CakraNEWS.ID-Sekretaris Daerah Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si, membuka secara resmi Rapat Korodinasi Teknis Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Maluku Tahun 2024 yang ditandai dengan pemukulan Tifa, berpusat di Swiss BelHotel Ambon, pada Kamis (7/03/2024). Hadir juga pada kesempatan itu, Plh. Direktur Kewaspadaan Nasional Kemendagri, Kepala BIN Daerah Maluku, Pimpinan Komisi 1 DPRD Maluku, Kepala […]

Continue Reading

Progres Tingkatan SDM Kota Ambon, Diskominfosandi Gelar Workshop Keamanan Siber

Ambon,CakraNEWS.ID- Dinas Komunikasi Informasi dan Persandian (Diskominfosandi) Kota Ambon, menggelar Workshop Keamanan Siber dan Pembentukan CIRST untuk Penanganan Inssiden, dipusatakan di Hotel Elizabeth, Kamis (7/3/2024). Workshop dibuka Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena. Dalam sambutannya Wattimena menyampaikan peningkatan keamanan serta kapasitas sumber daya manusia (SDM) di lingkup Pemkot Ambon penting untuk menghadapi dampak positif dan […]

Continue Reading

Terkait Temuan Anggaran Pengiriman Kargo, Ini Penjelasan Pj. Wali Kota

Ambon,CakraNEWS.ID- Terkait dengan hasil temuan tim audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Tahun Anggaran 2022 mengenai anggaran Pengiriman Kargo, Pj. Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, mengungkapkan hal itu perlu penelusuran lebih lanjut, sebab dirinya sama sekali tidak terkait. “Selama menjabat sebagai Pj. Wali Kota Ambon, saya tidak memiliki kepentingan dengan pengiriman kargo,” jelas Wattimena, Rabu […]

Continue Reading

Wattimena Intruksikan OPD Kota Ambon Lakukan Integrasi Sistem, Kalau Tidak Dievaluasi

Ambon,CakraNEWS.ID- Pemerintah kota (Pemkot) Ambon menindak-lanjuti atensi Satuan Tugas Korupsi dan Pungut Suap (Korsup) wilayah 5 KPK dalam hal pembenahan perijinan. Tindak lanjut Pemkot Ambon dilakukan dengan rapat koordinasi teknis yang langsung dipimpin Penjabat Walikota Ambon, Bodwyn Wattimena. Kepada wartawan, Wattimena menyatakan, sebelumnya Pemkot Ambon diberi atensi Korsup wilayah 5 KPK untuk membenahi untuk mengintegrasi […]

Continue Reading

Pemkot Ambon Progres Computer Security Incident Response Team

BSSN Sambangi Pemkot, Penjabat Wali Kota dan Sekkot Dukung Pembentukan CSIRT Ambon, CakraNEWS.ID- Perwakilan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) menyambangi Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon,Selasa(5/3/2024),guna mendiskusikan upaya pembentukan Computer Security Incident Response Team (CSIRT) Ambon. Hal ini mendapat respon baik dari Pj. Wali Kota, Bodewin M. Wattimena, dan Sekretaris Kota (Sekkot), Agus Ririmasse, yang ditemui […]

Continue Reading

Usai Terima Pendampingan, 11 Inventor di Maluku Terima Sertifikat Paten

Ambon,CakraNEWS.ID-Sebanyak 11 inventor di Maluku menerima sertifikat paten dari Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) pada acara Pelayanan Paten Terpadu “Patent One Stop Service” yang diselenggarakan oleh DJKI bekerjasama dengan Kanwil Kemenkumham Maluku. Penyerahan sertifikat paten ini dilakukan oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Maluku Hendro Tri Prasetyo diwakili oleh Kadiv Pelayanan […]

Continue Reading

Meninggal Dunia Dalam Masa Tugas, KPU RI Beri Santunan Kepada Keluarga Anggota KPPS di Ambon

Ambon,CakraNEWS.ID- Pesta demokrasi tahun ini menyisakan duka bagi para petugas yang mengawal pemilihan umum 2024. Hal ini terjadi di Kota Ambon, Maluku. Salah satu anggota KPPS atas nama Ikhwan Rumalesin (53) meninggal akibat jatuh sakit. Almarhum menghembuskan nafasnya yang terakhir di klinik Al-Aqsha kawasan Kebun Cengkeh Sirimau kota Ambon. Ketua PPK Sirimau, Steve Silkate kepada […]

Continue Reading