Sinergik Bangun Gerakan, Pemuda Ansor Ketemu Kapolda Maluku

Ambon, CakraNEWS.ID- Pengurus Wilayah Gerakan Pemuda Ansor Maluku, sambangi Kapolda Maluku Irjen Pol Drs. Refdi Andri, M.Si, di ruang kerjanya, Markas Polda Maluku, Kota Ambon, Kamis (4/2/2021). Kedatangan Pemuda Ansor Maluku dipimpin Ketua Wilayah, Ridwan Nurdin. Ia didampingi Sekretaris Wilayah, Masyhuri Maswatu, dan Ketua Panitia Pelantikan Pengurus GP Ansor Maluku, Al Walid Muhammad. “Terima kasih […]

Continue Reading

Fotografer Dan Sineas Muda Edukasi Pemuda SBT Melalui Dialog

SBT,CakraNEWS.ID- Gabungan Komunitas Kalesang Pante (KKP) dan Gumumae Photo Club (GPC) di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) kembali menggelar dialog seputaran dunia fotografer dan perfiliman di Pantai wisata Roleks Kota Bula, Kamis (28/01). Dialog yang mengusung tema ‘Bacarita dan Sharing Fotografi’ ini menghadirkan fotografer yang karyanya kerap dipakai oleh Pemerintah Kabupaten SBT, Moh Pahmin Kaisupy […]

Continue Reading

Pemuda KKP Gandeng GPC Gelar Edukasi Pentingnya Jaga Lingkungan di SBT

Bula, CakraNEWS.ID– Sekumpulan Anak-anak muda yang tergabung dalam Komunitas Kalesang Pante (KKP) dan Gumumae Photo Club (GPC) menggelar kegiatan Bacarita Anak Muda bertajuk “Bacarita Anak Muda Untuk Kalesang Lingkungan”. Materi yang dibahas pada dialog itu berkisar pada apa yang harus dilakukan untuk menciptakan lingkungan yang sehat bagi setiap orang. Bertempat di Pantai Roleks Kota Bula, […]

Continue Reading

Ini Sejarah Hari Gizi Nasional

CakraNEWS.ID– Hari Gizi dan Makanan Nasional diperingati hari ini, Senin 25 Januari 2021. Peringatan dilakukan setiap tanggal 25 Januari. Bagaimana sejarahnya? Sejarah Hari Gizi dan Makanan Nasional Jika dilihat jauh ke belakang, sebenarnya Hari Gizi dan Makanan Nasional sendiri diawali dengan keprihatinan Menteri Kesehatan RI saat itu, J. Leimena. Ia menugaskan Prof. Poorwo Soedarmo untuk […]

Continue Reading

Gubernur Luncurkan Universitas Muhammadiyah Provinsi Maluku

Ambon, CakraNEWS.ID— Gubernur Maluku, Murad Ismail resmi meluncurkan Universitas Muhammadyah Maluku (UNIMMA) yang berlangsung di Wara, Air Kuning, Kota Ambon, Kamis (21/01) Peluncuran kampus swasta itu ditandai dengan pemukulan tifa oleh  Gubernur Maluku. Gubernur didampingi Pimpinan Muhammadyah  Maluku Abd Haji Latua dan Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah XII Ambon Muhammad Bugis. Dalam sambutannya […]

Continue Reading

Rendi Wattimury Terpilih Pimpin GMNI Cabang Masohi

Masohi, CakraNEWS.ID– TIGA hari lamanya agenda Konferensi Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Masohi, Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) berlangsung. Sejak Selasa 12/01/2020 Hingga Kamis (14/01). Konferensi ke-II GMNI cabang Masohi berakhir khidmat dengan terpilihnya Rendi Wattimury sebagai ketua cabang dan Hendrik Remiasa sebagai sekretaris cabang. Konfercab II sekaligus dirangkai Kaderisasi Tingkat Dasar (KTD) itu mengusung […]

Continue Reading

Dukung Pemerintahan, Tokoh Pemekaran SBB Ini Memaklumi Adanya Covid19

Piru, CakraNEWS.ID—SALAH satu tokoh pemekaran Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), Agustinus Matayane mengaku  tidak diundang dalam perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17. Meskipun itu, dirinya mengakui sikap  pemerintah kabupaten SBB sudah tepat mengingat kondisi kabupaten SBB masih dalam kondisi Covid-19. Hal itu disampaikan Matayane ketika ditemui wartawan di Kota Piru, Jumat (08/01). Kepada wartawan, dirinya […]

Continue Reading

Program Maluku Cerdas Murad Sasar Hingga Siritaun Wida Timur SBT

Ambon, CakraNEWS.ID– Sebanyak 12 orang Siswa Sekolah Menegah Kejuruan Negeri (SMKN) 4 Desa Kianlaut, Kecamatan Siritaun Wida Timur, Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) mendapat bantuan Dana Maluku cerdas. Bantuan Dana Maluku Cerdas sepintas diketahui merupakan program Gubernur Maluku yang dikelolah bersama Yayasan Heka Leka. Salah satu yayasan yang getol menyuarakan hak pendidikan anak negeri. Rauf […]

Continue Reading

Wisuda Santri TPQ As-Salam Iha-Kulur, Lisaholet: TPQ Lembaga Strategis Pengembangan IMTAQ

Piru, CakraNEWS.ID– Pengembangan religiusitas pada anak usia dini sangatlah penting untuk penanaman sadar agama sejak dini. Keberadaan lembaga pendidikan non-formal seperti Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ) maupun Taman Baca Masyarakat (TBM) dinilai cukup strategis ditengah-tengah tantangan umat Islam dan tuntutan pembangunan bangsa yang menempatkan asas keimanan dan ketaqwaan (IMTAQ) sebagai asas utamanya, disamping asas ilmu pengetahuan […]

Continue Reading

Dihadiri Bupati, TPQ As-Salam Iha-Kulur Telorkan 35 Santri Khotmil Qur’an

Piru,CakraNEWS.ID- TAMAN Pendidikan Al-Qur’an (TPQ)  As-Salam Negeri Iha-Kulur mewisudakan 35 Santriawan-santriwati dikawal ketat tenaga pelayanan kesehatan dari Pusat Kesehatan Masyarakat (PKM) Negeri Iha,  Sabtu (21/11). Wisuda angkatan kedua tahun 2020 ditengah pandemic Covid-19 itu dihadiri  Bupati kabupaten Seram  Bagian Barat (SBB), Moh. Yasin Payapo didampingi istri, Ny. Syarifa Payapo. Bupati dalam sambutannya mengakui, pendidikan di […]

Continue Reading